33 C
Jakarta
Friday, March 29, 2024

Masjid Tertua dan Bersejarah di Indonesia

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, halo sahabat kanal dunia Islam,kali ini kita akan membahas tentang masjid tertua dan bersejarah di Indonesia.

MASJID RAYA BAITURRAHMAN 

Masjid Raya Baiturrahman pada tahun 1292, ke Aceh belum lengkap rasanya jika belum sempat berjamaah di Masjid Raya Baiturrahman. Masjid yang menjadi kebanggan masyarakat Aceh ini dibangun pertama kali pada tahun 1292 Masehi atau 691 Hijriah oleh Sultan Alaidin Mahmudsyah1 yaitu cucu Sultan Alaidin Johansyah namun ada yang menyebut masjid ini dibangun oleh Sultan Iskandar Muda antara tahun 1672 Masehi hingga 1636 Masehi. Masjid yang pernah dibakar pada masa penjajahan Belanda untuk menaklukkan Aceh ini dirancang oleh kapten yang komandan Zeni tempur Angkatan Darat tentara Kerajaan Belanda. Masjid ini disebut sebut bukanlah bangunan asli pertama kali masjid dibuat melainkan bangunan yang diperbaiki sebagai pengganti Masjid Raya yang telah dibakar Belanda.

"<yoastmark

MASJID SEKAYU SEMARANG

Pada tahun 1413 masjid ini didirikan pada tahun 1430 Masehi, meski berdiri kini masjid lebih di kenal sebuah Masjid Kecil Tua yang berada di Kampung Sekayu Semarang yang bernama Masjid Taqwa seorang ulama asal Cirbon yaitu Kyai Kamal disebut sebut sebagai pendiri masjid ini dalam proses pembangunannya masjid ini menggunakan kayu jati yang tak lain adalah kayu unggulan dari daerah Surakarta Wonogiri dan Unggaran. Kayu ini juga digunakan untuk membuat Masjid Demak.

MASJID TAQWA SEKAYU SEMARANG
MASJID TAQWA SEKAYU SEMARANG 

MASJID MAPAUWE AMBON 

Pada tahun 1414 di daerah yang dikenal sebagai provinsi Seribu Pulau. Maluku juga terdapat peninggalan sejarah Islam yang tak lekang oleh zaman berlokasi daerah Kaitetu, Kecamatan Leihitu, Maluku Tengah berdiri Masjid Wapauwe yang sudah berusia lebih dari 7 abad. Tak main-main masjid ini sudah berdiri sejak tahun 1414 Masehi dan masih kokoh hingga kini. Masjid ini juga menjadi bukti sejarah di masa lampau pada mulanya masjid ini ada di Desa Wawane Lereng dan Gunung Wawane dan bernama Masjid Jamilu yang didirikan oleh pernah ada Jamilu Alim ulama dari Gilo Maluku Kie Raha atau maluku Utara namun masjid ini dipindahkan oleh Imam Razali karena mendapat gangguan dari Belanda yang menginjakkan kaki di tanah itu pada tahun 1580.

"<yoastmark

MASJID AGUNG DEMAK 

Masjid ini banyak di datangi para peziarah karena miliki nilai sejarah yang melambangkan seni dan aristektur tradisional Indonesia. Masjid Agung Demak didirikan oleh Sunan Kalijaga pada tahun 1420 Masehi. Masjid ini juga menjadi masjid tertua di Pulau Jawa yang berada di kota Demak 26 Km dari Semarang. Masjid sendiri dibangun untuk menunjukkan Kerajaan Islam pertama yang ada di tanah Jawa. Kerajaan itu bernama Kerajaan Demak didirikan oleh Raden Patah pada abad ke-15.

"<yoastmark

MASJID AMPEL SURABAYA 

Pada tahun 1421 selain Masjid Demak, Masjid Ampel yang berada di kota Surabaya ini cukup terkenal didirikan pada tahun 1421 Masehi oleh Raden Muhammad Ali Rahmatullah alias Sunan Ampel yang dibantu oleh dua orang sahabatnya yaitu Mbah Soleh dan bakso Anji juga para santrinya sekarang. Masjid ini terletak di Kelurahan Ampel 2 km dari timur Jembatan Merah Sunan Ampel berdiri juga Pondok Pesantren Ampel hingga kini Masjid Ampel selalu dijaga dan dirawat kebersihannya mengingat masjid ini juga merupakan peninggalan sejarah yang dilihat dari 16 tiang utama masjid yang terbuat dari Kayu Jati. Masjid ini juga ramai didatangi para penziarah untuk datang ke makam Sunan Ampel yang terletak di kanan depan Masjid Ampel, Masjid ini merupakan masjid terbesar kedua yang ada di Surabaya.

"<yoastmark

Nah, untuk info selanjutnya? yuk langsung aja mampir ke channel youtubenya “KanalDunia Islam”

BACA JUGA Maroko Masjid Koutoubia

Related Articles

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here
Captcha verification failed!
CAPTCHA user score failed. Please contact us!

Stay Connected

23,893FansLike
1,879FollowersFollow
26,500SubscribersSubscribe
- Advertisement -spot_img

Latest Articles