31.7 C
Jakarta
Friday, March 29, 2024

3 Jenis Kolibri Indonesia Dengan Lengkap Beserta Gambarnya

Di dunia ini banyak sekali kergaman fauna yang sangat menarik dan unik. Salah satu jenis fauna yang menarik untuk Anda kenali adalah kolibri. Bagi Anda yang ingin mengenal jenis-jenis kolibri lengkap dengan ciri fisik dan habitatnya. Berikut ini adalah sederet jenis burung kolibri yang dapat Anda kenali.

Jenis Kolibri Lengkap dengan Habitat dan Ciri Fisik yang Unik

Jenis Kolibri Lengkap dengan Habitat dan Ciri Fisik yang Unik

Kolibri merupakan jenis burung berukuran kecil dengan warna cerah yang unik dan menarik. Burung satu ini memiliki bentuk dan warna yang berbeda jika dibandingkan dengan jenis burung lainnya. Hal ini membuat burung kolibri mudah dikenali perbedaannya.

Tertulis dalam cerita ini tersebut bahwa bentuk paruh dan bentuk kaki burung disesuaikan dengan tempat hidup atau habitat, cara burung tersebut mencari makan, dan jenis makanannya. Misalnya, pada burung kolibri. Bentuk paruh burung kolibri panjang dan menyempit di bagian ujungnya karena berfungsi untuk menghisap nektar dari dalam bunga. Untuk mengenal apa saja jenis burung kolibri.

Berikut ini adalah 7 jenis kolibri beserta ciri fisiknya.

Kolibri Leher Merah

Hewan Kolibri Leher Merah

Hewan Kolibri Leher Merah atau dalam bahasa inggris Red-throated Sunbird (Anthreptes rhodolaemus), merupakan salah satu jenis burung kicau kecil dari keluarga Nectariniidae dan Genus Anthreptes. Kolibri Leher Merah termasuk burung berukuran kecil dengan panjang tubuh sekitar 12 cm. Dengan berat tubuh jantan sekitar 11,2 g dan betina sekitar 11,6 g.

Pada jenis jantan, memiliki mahkota dan punggung hijau metalik mengkilap, Dagu dan penutup sayap atas merah marun, tenggorokan merah lembut, perut kuning zaitun.

Sementara untuk betina, memiliki punggung berwarna hijau zaitun, tenggorokan keputih-putihan, perut kuning pucat, dengan lingkar mata kecil kekuningan, iris merah, paruh hitan, dan kaki zaitun.

Kolibri Gunung

Burung Kolibri Gunung

Kolibri adalah jenis burung kecil yang hanya mempunyai panjang sekitar 6,4 cm dan berwarna cerah. Pada umumnya jenis burung yang satu ini biasa hidup di Amerika Utara dan Amerika Selatan. Hewan ini juga dikenal memiliki sekitar seribu bulu yang bergemerlapan sehingga bisa memantulkan dan memancarkan sinar warna – warni yang dapat berubah ketika burung bergerak. Karena keunikannya teresebut maka burung kolibri menjadi salah satu jenis burung yang disukai banyak orang.

Perlu anda tahu bahwa kolibri adalah jenis burung yang unik karena gerakan sayapnya sangat cepat dan bisa terbang dengan cara mundur. Setiap 1 detik burung kolibri bisa mengepakkan sayapanya sekitar 12 – 80 kali. Sungguh kemampuan luar biasa yang dimiliki burung kolibri tersebut.

Selain itu kolibri memiliki makanan khusus yaitu nektar atau bagian inti sari dari bunga yang dimakan dengan cara menghisap menggunakan paruhnya yang panjang dan ramping. Nektar sendiri sebetulnya adalah sumber energi terbesar bagi burung kolibri untuk tetap kuat agar bisa terbang dengan cepat. Selain nektar, burung kolibri juga menyukai makanan lain seperti ulat kecil dan kroto.

Kolibri Rimba

Burung Kolibri Rimba

Burung Kolibri Rimba termasuk salah satu jenis burung kicau yang berasal dari keluarga Nectariniidae dan Genus Kurochkinegramma. Kemudian juga termasuk salah satu dari beberapa jenis burung kolibri atau burung madu yang dapat dijumpai di Indonesia.

Untuk ciri khas kolibri rimba diataranya yaitu memiliki panjang tubuh sekitar 12,7 sampai 15 cm. Sedangkan untuk berat tubuh kolibri rimba jantan sekitar 7,8 sampai 15,2 gram.

Kemudian, untuk yang berjenis kelamin betina sekitar 9,7 sampai dengan 13,5 gram. Warna yang menyelimuti tubuhnya sebagian besar juga warna kuning tua serta muda. Warna kuning juga disertai dengan garis-garis dengan yang ada pada bagian tenggorokan, dada, perut, dan juga bagian pangkal ekornya.

Nah, Itulah 3 Jenis Kolibri Indonesia Dengan Lengkap dan mempunyai ciri khas masing – masing.

Related Articles

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here
Captcha verification failed!
CAPTCHA user score failed. Please contact us!

Stay Connected

23,893FansLike
1,879FollowersFollow
26,400SubscribersSubscribe
- Advertisement -spot_img

Latest Articles